If I Am A...


BAGAIMANA BILA SAYA MENJADI KEPALA PEMERINTAHAN?

Sebagai kepala pemerintahan suatu daerah, sudah menjadi kewajiban untuk membuat program kerja yang tepat sasaran. United Nation telah membuat program bernama “Sustainable Development Goals” dengan 17 target yang ingin dicapai pada tahun 2030. Untuk itu, bila saya menjadi kepala pemerintahan di daerah saya (Bekasi, Jawa barat), inilah garis besar program kerja yang akan saya buat berdasarkan SDGs.


No Poverty
1. pemberian subsidi untuk rakyat miskin
2. pengaturan presentase asal daerah pekerja (zonasi) untuk pemerataan kepegawaian daerah
3. Pemberian pelatihan keterampilan berbasis industri 4.0 dan IoT


Zero Hunger
1.memberlakukan peraturan "no food waste" di tiap rumah makan, pelanggan di denda bila menyisakan makanan
2. pemberdayaan ekonomi pertanian lokal, serta membentuk otonomi daerah tiap areal pertanian
3. standardisasi kualitas pengolahan pangan serta pemerataan harga pangan


Good Health and Well-Being

1. vaksinasi serta kontrol kualitas pertumbuhan bayi dalam 1000 hari pertama
2. program kesehatan dan kebugaran bagi lansia
3. pendaftaran seluruh warga sebagai peserta asuransi negara dan dibiayai negara


Quality Education
1. Pemerataan pemberian akses pendidikan ke seluruh masyarakat
2. penyelarasan kurikulum dengan standar yang mengikuti perkembangan zaman
3. peningkatan standar penghidupan para pekerja bidang pendidikan


Gender Equality
1. penguatan peraturan tentang hukuman kekerasan seksual serta hak-hak wanita yang sama dengan pria
2. kampanye edukasi terhadap masyarakat terkait kesetaraan


Clean Water and Sanitation
1. pembersihan sungai dan waduk
2. pembangunan infrastruktur pengairan diseluruh daerah
3. pemeliharaan fasilitas penunjang penyediaan air


Affordable and Clean Energy
1. standarisasi produk agar tidak boros energi
2. program “1 jam tanpa lampu” tiap minggu
3. pembatasan jumlah kendaraan, serta pemenuhan kebutuhan kendaraan umum



Comments